KORMI Tanjab Barat Gelar Halal Bihalal : Pererat Silaturahmi Bersama Inorga Polres Tanjab Barat Berhasil Amankan Pelaku Curanmor Modus Minta Antar Usai Lakukan Aksinya di 13 TKP Terima Tamu Laki-laki Tengah Malam Oknum ASN Tanjab Barat di Gerebek Warga Proyek Gedung Banggar Puluhan Miliar Milik Kabupaten Tanjab Barat Disorot, Siapa Diuntungkan? Meriah ! Grand Opening TS Billiard dan TS Kopitiam Hadir Sebagai Wadah Latihan Billiard Terbesar di Tanjab Barat

Home / Berita / Pendidikan

Jumat, 26 Juli 2024 - 21:21 WIB

Bupati Resmi Buka Kegiatan Dianpinsat Kwarcab Gerakan Pramuka Tanjung Jabung Barat

Bupati Resmi Buka Kegiatan Dianpinsat Kwarcab Gerakan Pramuka Tanjung Jabung Barat Jum'at (26/07/24

Bupati Resmi Buka Kegiatan Dianpinsat Kwarcab Gerakan Pramuka Tanjung Jabung Barat Jum'at (26/07/24

Kuala Tungkal (e-tivinews.id)- Bupati Tanjab Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag, resmi membuka Gladian Pimpinan Satuan Penegak (Dianpinsat) Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Tanjung Jabung Barat Tahun 2024, Jum’at (26/07/24). Kegiatan yang berlangsung selama empat hari, 26-29 Juli, di Balai Adat Melayu Tanjab Barat ini bertujuan untuk mencetak kader Pramuka yang berkualitas dan siap memimpin di tingkat satuan.

BACA LAINNYA  Bupati Resmikan Kafe Modern Serambi Tungkal, Diharapkan Menjadi Destinasi Andalan Tanjung Jabung Barat

“Saya berharap para peserta dapat mengikuti kegiatan ini dengan sungguh-sungguh,” ujar Bupati Anwar Sadat dalam sambutannya.

“Semoga Ilmu yang didapat pada kegiatan ini bermanfaat dan bisa diterapkan di lingkungan masyarakat,” harap Bupati Anwar Sadat

Dianpinsat diikuti oleh 40 peserta yang merupakan anggota Dewan Kerja Cabang, Dewan Kerja Ranting, Dewan Racana, dan Dewan Saka Cabang. Melalui kegiatan ini, para peserta dilatih untuk meningkatkan kemampuan dalam mengelola satuan Gerakan Pramuka, baik di tingkat Ambalan, Racana, maupun Satuan Karya.

BACA LAINNYA  Bupati Buka Secara Resmi SMANSA EXPO FESTO FANSIA dalam Rangka Peringatan Hari Guru Nasional Tahun 2022

Abdul Hamid, Ketua Panitia Penyelenggara, menyampaikan bahwa Dianpinsat bertujuan untuk memberikan latihan praktik kepada pengurus Dewan Ambalan, Pimpinan Sangga, dan Wakil Pimpinan Sangga.

BACA LAINNYA  Ikatan Wartawan Online (IWO) Tanjab Barat Laksanakan Mubesda Eko Terpilih Sebagai Ketua Secara Aklamasi

“Melalui kegiatan ini, mereka diharapkan dapat memperoleh pengetahuan dan pengalaman praktis untuk kepemimpinan, serta membangun kerja sama yang baik dalam satuannya,” ujar Hamid.

Dengan terselenggaranya Dianpinsat 2024, diharapkan kualitas kader Pramuka di Tanjab Barat semakin meningkat dan mampu memberikan kontribusi positif bagi masyarakat.

 

Share :

Baca Juga

Berita

Specialpreneur Lakukan Perjanjian MOU dengan SLBN Kuala Tungkal

Berita

Syufrayogi Ketua Granat Tanjab Barat Apresiasi Kinerja Polres dalam Ungkap Kasus Penyalahgunaan Narkoba di Tahun 2024

Berita

Pemuda Gantung Diri Di Kuala Tungkal, Begini Kronologinya.

Islam

Tidak Hanya Maulid Nabi Ternyata Ini Deretan Peristiwa di Tanggal 12 Rabiul Awal

Berita

Ular Piton Sepanjang 7 Meter Telan Warga Terjun Jaya Saat Motong Karet

Berita

Buka Kegiatan Pemilihan Duta Bertutur Bupati Anwar Sadat Ajak Guru dan Orang Tua Tingkatkan Minat Baca Anak

Berita

Pererat Silaturahmi, SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Bupati Selaku Dewan Pembina

Berita

Inspektorat Tanjabbar Gelar Penyuluhan Anti Korupsi di SMP 4 Kuala Tungkal