Bupati Anwar Sadat Serahkan Bantuan Gerobak UMKM Program Tanjab Barat Sejahtera. Bupati Anwar Sadat Lepas 229 Calon Jemaah Haji dari Kloter 19 GOW Tanjab Barat Gelar Puncak Peringatan Hari Kartini ke-147, Wujudkan Kesetaraan Gender dan Perempuan yang Berdaya Camat Muara Papalik Turun Langsung Berikan Pemahaman Dampak Negatif Perkembangan Zaman dan Teknologi Penutupan Turnamen TS Billiard Dihadiri Bupati, Koordinator TS Biliard Yogi : Ini Semangat Baru Mempersiapkan diri Diajang Lebih Bergengsi

Home / Uncategorized

Senin, 19 Mei 2025 - 15:37 WIB

Bupati Tanjab Barat Anwar Sadat Serahkan SK 622 ASN

Kuala Tungkal (e-tivinews.id)– Bupati Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag.,  serahkan SK Sebanyak 622 aparatur sipil negara (ASN) baru di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Senin (19/5).

Dari jumlah tersebut, 194 orang merupakan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), terdiri atas 110 tenaga kesehatan dan 84 tenaga teknis. Sementara itu, 428 orang lainnya adalah Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), meliputi 57 guru, 109 tenaga kesehatan, dan 262 tenaga teknis.

BACA LAINNYA  Wakil Bupati Hairan Buka TC Tahap Dua Qori Qoriah Calon Peserta MTQ ke-52 Tingkat Provinsi Jambi

Dalam sambutannya, Bupati Anwar Sadat menyampaikan apresiasi kepada para ASN baru yang telah berhasil melewati proses seleksi yang ketat. Ia menegaskan bahwa pengangkatan ini bukanlah akhir perjuangan, melainkan awal dari pengabdian nyata sebagai abdi negara dan pelayan masyarakat.

BACA LAINNYA  Laksanakan Safari Jumat Bupati Kunjungi Masjid Nurul Huda Desa Suka Damai

“Perlu saya tekankan bahwa keberhasilan saudara menjadi CPNS dan PPPK bukanlah garis akhir, melainkan awal dari sebuah perjalanan pengabdian,” ujar Bupati.

Selain itu Bupati juga mengingatkan pentingnya integritas, profesionalisme, dan kedisiplinan bagi setiap ASN. Ia mengajak seluruh ASN baru untuk meningkatkan kompetensi dan mendukung visi pembangunan daerah yang tertuang dalam semangat “BERKAH MADANI”.

BACA LAINNYA  Bupati Tanjab Barat Tinjau Dapur SPPG Yayasan Prabu Center 08 Pastikan Kesiapan Program Makan Bergizi Gratis

Acara tersebut turut dihadiri oleh Wakil Bupati Katamso, Wakil Ketua DPRD Syafril Simamora, Sekda Hermansyah, serta para pejabat tinggi pratama dan kepala dinas terkait.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Demo Kantor Gubernur Jambi, MPC PP Tanjung Jabung Barat Minta Oknum Pelaku Anarkisme Ditindak Tegas

Uncategorized

Wakil Bupati Hairan Hadiri Penutupan MTQ Ke-11 Desa Terjun Gajah

Berita

Sandiaga Uno Bakal Buka Festival Arakan Sahur Tanjab Barat, Yuk Intip Keunikannya !

Uncategorized

Lakukan Audiensi ke KKP Bupati Tanjab Barat Bahas Sinergi Program Pembangunan Perikanan Budi Daya

Uncategorized

Pemda Tanjab Barat Gelar Apel Gabungan Perangkat Daerah dan Halal Bihalal

Uncategorized

Tumbuhkan Jiwa Kewirausahaan Sejak Dini, TK Fajar Ananda Selenggarakan Market Day

Uncategorized

Memastikan kelancaran dan keselamatan Pemudik Bupati melepas langsung keberangkatan Kapal Sarotama P. 112

Uncategorized

Wabup Katamso Tinjau Pembersihan Drainase, Himbau Warga Tidak Buang Sampah Sembarangan