Jelang Ramadhan Pasar Tak Sepadat Tahun-Tahun Sebelumnya, Warga : Dampak Harga Pinang Murah Komisi II DPRD Sidak Pasar Tanggo Rajo Ilir Kuala Tungkal Pastikan Harga dan Ketersediaan Bahan Pokok Stabil Komisi II DPRD Tanjab Barat Tinjau Langsung PT IIS, Yogi : Kita Akan Pantau Terus Perkembangannya IGI Tanjab Barat Laksanakan Kegiatan POP Tahun Ke-3, Peningkatan Kualitas Guru dan Kepala Sekolah Tingkat SMP Ketua Komisi II DPRD Minta Pemkab Prioritaskan Peningkatan Layanan Kesehatan di Tanjab Barat

Home / Berita / Daerah / Islam

Jumat, 10 Februari 2023 - 09:30 WIB

Peringati Isra Mi’raj, Pemkab Tanjab Barat Hadirkan Buya Arrazy Hasyim

KUALATUNGKAL (e-tivinews.id)- Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW Tahun 1444 H/2023 M, Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat gelar Tabligh Akbar dengan menghadirkan Mubaligh dan Ulama Nasional Dr. H. Arrazy Hasyim, Lc, S.Fil.I., MA.Hum atau kerap disapa dengan Buya Arrazy Hasyim, pendiri dan pengasuh Ribath Nouraniyyah Hasyim. Kamis (09/02).
Kegiatan yang dilaksanakan di Alun -alun Kuala Tungkal tersebut, turut dihadiri dihadiri oleh Bupati, Forkopimda, Sekda dan para Pejabat Pemkab Tanjab Barat, Ketua TP PKK, alim ulama, tokoh agama, para undangan serta ribuan kaum muslimin

BACA LAINNYA  IGI Tanjab Barat Laksanakan Diklat Peningkatan Kompetensi Guru Program POP Tahun 2022

Bupati H. Anwar Sadat dalam sambutannya berharap kaum muslimin dapat mengambil hikmah atau pelajaran dari peringatan Isra Mi’raj, agar menjadi i’tibar serta teladan sekaligus menyemarakkan syiar Islam.

BACA LAINNYA  Ketua Komisi II DPRD Minta Pemkab Prioritaskan Peningkatan Layanan Kesehatan di Tanjab Barat

“Semoga dengan kehadiran Buya Arrazy, akan memberikan pencerahan kepada kita semua, sehingga kita semua menjadi lebih bijaksana dan berakhlak mulia dalam menjajaki langkah kehidupan ,” ucapnya.

BACA LAINNYA  Patut Diapresiasi, Si Alang karya anak Kuala Tungkal yang Mengangkat Kearifan Lokal Kuala Tungkal

Sementara itu, dalam ceramahnya Buya Arrazy Hasyim menjelaskan makna tentang perjalanan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW serta hikmah-hikmah yang terkandung di dalamnya sebagai pelajaran penting untuk diketahui, diimani dan diamalkan bagi kaum muslimin.

Share :

Baca Juga

Berita

PBSI Tanjab Barat Laksanakan Audiensi, Bupati Siap Fasilitasi Atlet Kejurprov Di Merangin

Berita

Dalam Rangka Memperingati Hari Ibu, Dema STAI An-Nadwah Kuala Tungkal Adakan Seminar Keperempuanan

Berita

Turnamen Futsal BRI Cup Kuala Tungkal Ricuh, Hingga Wasit Cidera Serius

Berita

Ketua KNPI Provinsi Jambi Minta Polri Tindak Tegas Pelaku Premanisme Ketum KNPI Haris Pertama

Berita

Warga Betara Keluhkan Sumur Tercemar Akibat Pengeboran Minyak Petrochina

Berita

Wakil Bupati Hairan Ikuti Kampanye Stunting dan Penyerahan Bantuan Antropometri di Betara

Berita

Terpilih Sebagai Miss Kohati Raudhatul Jannah : HMI Wati Harus Tetap Istiqomah Menebar Manfaat

Berita

Ketua Karang Taruna Tanjab Barat Adib Mubarak Resmi Buka Kegiatan Esport Competition