Petani Pangkal Babu Sukses Budidaya Semangka, Keuntungan Diperkirakan Tembus Ratusan Juta Kunjungi Kantor Demokrat, Ahmad Jahfar Serahkan Formulir Calon Kepala Daerah Momen Hari Kartini, Agit Wijaya Tokoh Pemuda Tanjab Barat Soroti Terkait Eksploitasi Perempuan Support Timnas Indonesia, Anwar Sadat Adakan Nobar Semifinal Piala Asia U23 Fantastis Hadiah Juara 1 Arakan Sahur Tanjab Barat 1 Unit Motor dan Uang Tunai Rp 25 Juta, Hadiah Diserahkan Langsung Oleh Bupati

Home / Berita / Politik

Selasa, 28 Februari 2023 - 06:20 WIB

Ketua Komisi II DPRD Minta Pemkab Prioritaskan Peningkatan Layanan Kesehatan di Tanjab Barat

Ketua Komisi II DPRD Tanjab Barat Syufrayogi beserta beberapa anggota komisi saat tinjau langsung RSUD Daud Arif Kuala Tungkal Senin(27/02/23)

Ketua Komisi II DPRD Tanjab Barat Syufrayogi beserta beberapa anggota komisi saat tinjau langsung RSUD Daud Arif Kuala Tungkal Senin(27/02/23)

KUALATUNGKAL (e-tivinews.id)- Anggota Komisi II DPRD Kabupaten Tanjungjabung Barat mengelar rapat komisi membahas sejumlah sektor yang dibidang nya terutama mengenai layanan kesehatan di Kabupaten Tanjab Barat khususnya Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD)

Ketua Komisi II DPRD Tanjab Barat Syufrayogi beserta beberapa anggota komisi saat tinjau langsung RSUD Daud Arif Kuala Tungkal Senin(27/02/23)

Seusai melaksanakan rapat tersebut Ketua Komisi II Syufrayogi Syaiful beserta sejumlah anggota langsung melakukan peninjauan di RSUD Daud Arif Kuala Tungkal memastikan pelayanan berjalan dengan baik.

BACA LAINNYA  Begal Payudara Resahkan Masyarakat Sejumlah Organisasi Keperempuanan Tanjab Barat Bersatu Bergerak

Menurut Yogi sapaan akrabnya, bahwa masih banyak yang harus dibenahi terhadap pelayanan RSUD Daud Arif Kuala Tungkal dalam hal kesejahteraan tenaga kesehatan maupun fasilitas pendukung untuk menunjang terlaksanakan pelayanan kesehatan secara maksimal.

“Kita soroti masalah gaji honorer medis yang masih minim, pelayanan terus meningkat harus juga diimbangi tingkat kesejahteraan para tenaga medisnya yang masih TKK dan honor, baik itu perawat bidan dan nakes lain.” Sebutnya. Senin, (27/02/2023).

BACA LAINNYA  Wakil Bupati Tanjab Barat Buka Secara Resmi Raimuna Cabang Tahun 2023

“Kita cek juga janset yang baru dianggarkan di tahun 2022 APBD Perubahan yang rusak kemungkinan awal maret nanti diganti yang baru dari pihak ke 3. Kemudian terkait anggaran pembelian alat scan diharapkan bisa dioperasionalkan dalam menunjang pelayanan medis bagi masyarakat Tanjab Barat.” Lanjut Yogi.

BACA LAINNYA  H. Assek Resmi Nahkodai BPD KKSS Tanjab Barat

Fraksi Golkar ini meminta agar Pemkab Tanjab Barat menambahkan anggaran lebih pada pelayanan kesehatan ini baik di RSUD Daud Arif Kuala Tungkal dan RSUD Khairuddin Merlung.

“Tentu kita minta Pemkab harus menambahkan anggaran rumah sakit Daud Arif dan Khairuddin karena saat ini RS Khairuddin menampung pelayan 6 kecamatan diwilayah Ulu dan Alhamdulillah awal bulan februari ini sudah menjalankan sistem BLUD.” Pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Berita

Anak Tega Bunuh Kedua Orang Tua di Teluk Nilau, Begini Kronologinya

Berita

H. Assek Resmi Nahkodai BPD KKSS Tanjab Barat

Berita

WFC Sempat ‘Kecolongan’ Begini Kondisi Terkininya.

Berita

Bupati dan Wakil Bupati Laksanakan Sholat Idul Fitri 1444 H/2023 M di Masjid Syeikh Utsman Kuala Tungkal

Berita

Ponpes Al Baqiatush Shalihat Kuala Tungkal Gelar Haul Ke 11 Syekh Muhammad Ali Bin Syekh Abdul Wahab

Berita

36 Pejabat Manajerial Dilingkungan Pemkab Tanjab Barat Dilantik, PJ Sekda Dahlan Pimpin Proses Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan

Berita

DPD Golkar Tanjab Barat Gelar Bukber dengan Cek Endra Bagikan Ratusan Bingkisan Kepada Pimpinan Kecamatan

Berita

Sinergitas IGI Tanjab Barat Bersama Disdikbud Tanjab Barat dan Tanoto Foundation Dalam Meningkatkan Kualitas Komunitas Belajar di Tanjab Barat